Jumlah Pengguna Spotify Naik menjadi 320 Juta di Seluruh Dunia

Sabtu, 31 Oktober 2020 - 17:42 WIB
loading...
Jumlah Pengguna Spotify...
Ilustrasi kantor Spotify. FOTO/ IST
A A A
STOCKHOLM - Layanan streaming musik Spotify mengumumkan pertumbuhan pengguna sebanyak 29% pada kuartal ketiga 2020. Total pengguna Spotify di seluruh dunia telah mencapai 320 juta pengguna. BACA JUGA - AS Mati Kutu, Lucid Senjata China Bikin Sungkem Tesla

Kinerja Spotify sejauh ini berhasil mengungguli pesaingnya, Apple Music, yang hanya memiliki 60 juta pengguna, pada Juni 2019. Sementara Spotify sudah memiliki 144 juta pengguna di periode yang sama. BACA JUGA - Sang Putra Bermasalah, Inilah Sepak Terjang 2 Putri Penerus Bisnis Samsung

Berbeda dengan Apple Music, Spotify memberikan layanan gratis kepada penggunanya sehingga tetap bisa mendengarkan musik meski tetap diselingi iklan.

Di sisi lain, pencapaian Spotify di kuartal ketiga itu telah melebihi target perusahaan. Padahal, Spotify sebelumnya memperkirakan jumlah pengguna aktif bulanannya sekitar 317 juta.

Berkat pencapaiannya tersebut, Spotify kini memprediksi jumlah pengguna aktifnya mencapai angka 340-345 juta. Sedangkan pelanggan berbayarnya naik menjadi 150-154 juta.

Peningkatan jumlah pengguna Spotify diperkirakan karena pandemi Covid-19 yang memaksa banyak orang di dunia untuk tetap di rumah. Sehingga mendengarkan musik dan podcast bisa menjadi alternatif hiburan.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Meta Blokir Live Streaming...
Meta Blokir Live Streaming yang Dilakukan Remaja di Instagram
Yahoo Jual TechCrunch,...
Yahoo Jual TechCrunch, Ini Alasannya
Inovasi Aplikasi Isi...
Inovasi Aplikasi Isi Pulsa dan Paket Data, Pasar Kuota Miliki Ribuan Transaksi Sehari
10 Rekomendasi Aplikasi...
10 Rekomendasi Aplikasi Jual Properti Terbaik
Rekomendasi Aplikasi...
Rekomendasi Aplikasi Lari dan Jogging untuk Android
Cara Menghapus Aplikasi...
Cara Menghapus Aplikasi Bawaan HP Android: Bebaskan Ruang, Maksimalkan Performa!
SafetyCore Fitur untuk...
SafetyCore Fitur untuk Menangkal Konten Berbahaya Diperkenalkan
Kolaborasi Pemerintah...
Kolaborasi Pemerintah dan Swasta Adalah Kunci Perkuat Ketahanan Siber
9 Juta Talenta Digital...
9 Juta Talenta Digital Siap Tempur, Menkomdigi Ajak Generasi Muda Kuasai Teknologi
Rekomendasi
IMF Pangkas Proyeksi...
IMF Pangkas Proyeksi PDB 3 Negara Ekonomi Utama Asia
Reklamasi Pascatambang,...
Reklamasi Pascatambang, SIG Budidaya Serai Wangi di Pabrik Narogong
Sah! Beli BBM di Jakarta...
Sah! Beli BBM di Jakarta Kena Pajak 5%, Kendaraan Umum 2%
Berita Terkini
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
10 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
2 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
2 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Infografis
Demo Menentang Presiden...
Demo Menentang Presiden AS Donald Trump Digelar di Penjuru Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved